Dijamin Langsung Kuat Jalan Kaki Berkilo-kilo Meter, Begini Cara Menyembuhkan Nyeri Kaki Akibat Asam Urat Hanya dengan Buah Stroberi

By Shinta Dwi Ayu, Minggu, 13 Februari 2022 | 06:00 WIB
Cara menyembuhkan asam urat (Pexels.com)

Ketika memilih obat, Moms harus cermat supaya aman ketika dikonsumsi.

Jangan juga membiasakan diri untuk selalu bergantung dengan obat.

Karena obat yang dikonsumsi terus menerus berpotensi merusak organ tubuh bagian dalam seperti jantung, hati, dan juga ginjal.

Maka dari itu, tak ada salahnya Moms mencoba bahan alami untuk menyembuhkan asam urat.

Salah satu bahan alami yang bisa digunakan untuk menyembuhkan asam urat adalah buah stroberi.

Mungkin Moms bertanya-tanya, bagaimana bisa buah stroberi menyembuhkan asam urat?

Jawabannya, tentu saja bisa Moms. Satu cangkir potongan stroberi (152 gram) bisa menyediakan 89 mg vitamin C.

Baca Juga: Inilah Kadar Asam Urat Pria yang Normal, Jaga Jangan Sampai Kelewat Tinggi Kalau Tak Mau Alami Sederet Keluhan Ini

Sehingga, bisa mencukupi 99 persen kebutuhan vitamin C harian.

Melansir dari Kompas, vitamin C yang ada di stroberi bisa dimanfaatkan sebagai antioksidan untuk menghambat pembentukan asam urat.

Tak heran bila stroberi ampuh untuk menurunkan kadar asam urat di dalam tubuh.

Kemudian, stroberi juga mengandung asam pabtotenat (vitamin B5).