Mencuci Pakaian Berbahan Halus Tak Boleh Asal, Begini Tips Mudah yang Bisa Langsung Dicoba di Rumah

By Poetri Hanzani, Rabu, 16 Februari 2022 | 13:55 WIB
Tips mencuci pakaian berbahan halus (Pexels/Karolina Grabowska)

"Oleskan perawatan noda ke area yang terkena dan kerjakan dengan sikat noda," kata Boyd.

Untuk noda membandel, letakkan pakaian di wastafel, bak atau baskom, dan tuangkan air panas dari ketinggian untuk mendorong pewarnaan lebih dalam ke kain.

Biarkan terendam dalam air hangat hingga panas hingga 30 menit. Agar noda membandel segera hilang, kamu bisa menggunakan pemutih atau menggunakan cuka putih.

Ini akan membantu menyerap bau yang tidak diinginkan. Setelah 30 menit, cuci seperti biasa. 

Baca Juga: Tak Perlu Laundry Mahal-mahal, Cuma dengan Cara Mudah Ini Pakaian Bisa Terlihat Seperti Baru Lagi

Artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul "Tips dan Trik Mencuci Pakaian Berbahan Halus"