Beli di Tukang Sayur Lewat Depan Rumah Saja Bisa, Keriput di Tangan Bisa Hilang Cukup Pakai Tepung Beras yang Diolah Seperti Ini

By Amallia Putri, Jumat, 18 Februari 2022 | 13:21 WIB
Manfaat tepung beras untuk mengurangi keriput (Freepik)

Selain itu, tepung beras bisa mencegah kerusakan kulit yang ditimbulkan oleh pancaran sinar matahari.

Seperti yang kita tahu, seseorang yang sering terpapar sinar matahari akan lebih mudah mengalami penuaan kulit.

Tepung beras mengandung vitamin B10 yang baik bagi Moms yang sering beraktivitas di luar ruangan.

Terlebih lagi bagi Moms yang sering berkendara menggunakan motor tanpa sarung tangan untuk melindungi kulit dari sinar UV.

Dengan menggunakan tepung beras untuk perawatan kulit alami sehari-hari, tanda keriput bisa dikurangi.

Lalu, bagaimana caranya menggunakan tepung beras untuk perawatan di rumah?

Sebelum mengetahui cara mengolah tepung beras menjadi masker khusus untuk tangan, Moms pastikan untuk siapkan bahan dan peralatannya terlebih dahulu.

Baca Juga: Barusan Dapat Rahasia Kulit dan Wajah Bebas Keriput dari Nenek Samping Rumah, Ternyata Cuma Rutin Minum Air Rebusan Daun Mangga Setelah Bangun Tidur, Begini Cara Meraciknya

Apa saja bahan dan peralatan yang perlu disiapkan?

Selain tepung beras sebagai bahan utama, Moms akan membutuhkan telur, dan mangkuk.

Berikut cara pembuatan masker dari tepung beras:

1. Tuangkan satu sendok makan tepung beras ke dalam mangkuk