Catat! Mitos vs Fakta Kehamilan Makanan-makanan Ini Tak Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil karena Bisa Bahayakan Janin

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 20 Februari 2022 | 16:45 WIB
Mitos vs fakta kehamilan tentang makanan yang tidak boleh dikonsumsi ibu hamil (pexels/SHVETS production)

Nakita.id - Moms mungkin banyak mendengar tentang mitos vs fakta kehamilan.

Tidak jarang mitos kehamilan tersebut membuat para calon ibu was-was.

Salah satunya mengenai makanan yang boleh dan tidak boleh dikonsumsi selama hamil.

Faktanya sebagian makanan memang dilarang untuk dikonsumsi ibu hamil karena bisa berefek buruk pada kandungan.

Saat hamil, Moms harus perhatikan makanan yang dikonsumsi.

Jangan sampai kalian tidak tahu dan mengonsumsi makanan yang berbahaya untuk kehamilan.

Makanan itu bisa berbahaya mungkin karena cara mengolahnya yang tidak tepat atau kandungan dalam makanan tersebut yang berbahaya untuk janin.

Melansir dari Moms Junction, berikut makanan yang berbahaya untuk janin dan tidak boleh Moms konsumsi.

Apa saja?

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Ini Dampak Konsumsi Makanan Pedas untuk Ibu Hamil di Setiap Trimesternya

1. Buah dan sayuran yang tidak dicuci

Saat Moms hamil sebaiknya hindari makan sayur dan buah yang tidak dicuci.