Nakita.id – Moms posisi menyusui merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan.
Menyusui merupakan hal yang cukup berat untuk yang baru pertama kali menjadi ibu.
Walaupun merupakan hal yang cukup berat, ternyata kegiatan menyusui ternyata juga sangat baik untuk membangun bonding pada bayi.
Saat menyusui Moms kerap kali merasa lelah, karena harus terbangun kapan pun disaat bayi menangis.
Hal seperti inilah yang kerap kali membuat Moms merasa lelah saat hendak menyusui.
Maka dari itu beberapa Moms memilih untuk menyusui bayi dengan posisi tiduran.
Hal ini kerap kali dapat membuat Moms nyaman, karena dapat menyusui namun sambil tiduran.
Walau beberapa orang mengatakan berbahaya menyusui bayi sambil tiduran, namun ternyata ada manfaat baik yang bisa Moms terima, lho.
Melansir dari Kompas, berikut beberapa manfaat yang bisa Moms dan bayi rasakan jika menyusui sambil tiduran.
Baca Juga: Sebaiknya Jangan Moms Lakukan, Menyusui Sambil Tiduran Dapat Menyebabkan Infeksi Pada Telinga Bayi
1. Menghindari Punggung Pegal
Sakit pinggang memang rentan sekali dialami oleh Moms yang sedang menyusui.