Ibu-ibu Satu Komplek Berbagi Tips Cegah Kelabang Masuk Rumah, Ternyata Sapu Dedaunan di Halaman Rumah Setiap Hari Jadi Solusi yang Tepat

By Amallia Putri, Jumat, 25 Februari 2022 | 06:00 WIB
Bersihkan dedaunan di halaman rumah jadi solusi usir kelabang dari rumah (Freepik)

Hal ini dilakukan agar kelembapan tak mudah terperangkap di dalam ruangan-ruangan tersebut.

Terutama untuk kamar mandi, setelah menggunakannya jangan langsung tutup pintu kembali melainkan buka lebar-lebar pintu agar ada pertukaran udara.

Bersihkan dapur dan kamar mandi setidaknya satu minggu sekali.

Baca Juga: Dijamin Langsung Mati di Tempat Begini Cara Basmi Kelabang di Kamar Mandi Hanya dengan Bermodalkan Cuka

Kedua, tutup celah yang biasanya menjadi tempat masuknya kelabang.

Coba cek seluruh sudut rumah kembali, adakah lubang yang barangkali selama ini Moms tak ketahui?

Siapa tahu, kelabang masuk dari lubang dari tanah atau mungkin celah pintu yang berlubang.

Apabila ada yang berlubang ada baiknya jika Moms menutupnya kembali.

Jangan sampai dari lubang tersebut, kelabang punya kesempatan untuk masuk ke dalam rumah.

Ketiga, bersihkan langsung piring yang baru saja digunakan serta tumpahan makanan.

Hal ini hanya akan menyebarkan aroma makanan ke udara dan menarik perhatian kelabang.

Hal pertama yang Moms bisa lakukan untuk mencegah kelabang masuk rumah adalah menyapu halaman secara berkala.

Daun yang berguguran hanya akan menjadi sarang bagi kelabang dan berpotensi masuk ke dalam rumah mencari tempat yang lembap.

Baca Juga: BERITA POPULER: Cicak yang Berkeliaran di Rumah Bisa Bahayakan Kesehatan Satu Keluarga hingga Pakai Bahan Ini Untuk Membasmi Kelabang di Kamar Mandi