Stop! Jangan Beli Baru, Semua Pria di Indonesia Kini Bisa Membuat Pisau Cukur yang Tumpul Kembali Tajam dengan Modal Sikat Gigi Bekas dan Tisu, Begini Caranya

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 25 Februari 2022 | 11:22 WIB
Cara menajamkan pisau cukur yang tumpul (Pexels.com)

Tisu

• Sabun pencuci piring

• Air

Caranya

Langkah 1

Masukkan air ke dalam wadah kosong, lalu tuangkan sabun pencuci piring secukupnya dan aduk-aduk hingga menjadi larutan sabun.

Masukkan pula air ke dalam wadah kosong satunya untuk dijadikan sebagai bahan pembilas.

Baca Juga: Tumbuh Bulu Halus Seperti Kumis dan Janggut Tipis di Wajah? Begini Cara Menghilangkannya Pakai Bahan-bahan Alami

Langkah 2

Masukkan kepala pisau cukur yang akan ditajamkan ke dalam wadah sabun pencuci piring dan keluarkan.

Masukkan juga sikat gigi bekas ke dalam wadah sabun cuci piring, keluarkan, lalu gosok-gosok kepala pisau cukur sampai bersih.

Setelah dirasa bersih, masukkan pisau cukur yang berisi air bersih untuk menghilang sisa busa sabun.