Khasiat Jamu Beras Kencur, Cara Enak untuk Mengatasi Batuk dan Sakit Tenggorokan

By Kirana Riyantika, Minggu, 27 Februari 2022 | 07:31 WIB
Khasiat jamu beras kencur yang perlu Moms ketahui (Pexels.com/John Diez)

Sehingga, tubuh tidak mudah sakit-sakitan.

Nova menyarankan untuk rutin minum jamu beras kencur.

Jangan hanya minum saat sakit saja.

"Pada kalangan banyak orang, beras kencur itu diminum untuk menjaga kesehatan tubuh," ujar Nova.

"Minum jamu untuk menjaga kesehatan, bukan karena udah sakit terus minum jamu," imbuhnya.

 Baca Juga: Khasiatnya Tak Main-main, Rajin Minum Kunyit Asam Ternyata Bisa Berikan Efek Luar Biasa untuk Tubuh, Ampuh Cegah Kanker hingga Redakan Nyeri Haid