Tak Terlihat Batang Hidungnya Sejak Kelahiran Putri Pertama Aurel Hermansyah, Keberadaan Raul Lemos Dipertanyakan

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Minggu, 6 Maret 2022 | 10:37 WIB
Tak hadiri pernikahan dan persalinan Aurel Hermansyah, ke manakah Raul Lemos? (Instagram@krisdayantilemos)

Saat pernikahan Aurel beberapa waktu lalu, Krisdayanti sempat menjelaskan bahwa Raul berada di Timor Leste dan berhalangan haidr.

"Ada keterbatasan dan suami saya kena lockdown di Timor Leste. Saya datang sendiri," ujar Krisdayanti, Rabu (23/3/2021) lalu.

Bahkan, Raul juga sangat ketat dengan prokes sehingga saat pernikahan Aurel pun, ia meminta anak-anaknya untuk tidak hadir demi keamanan.

"Raul sangat ketat terkait protokol kesehatan untuk anak-anak, dijaga sekali," ujar Krisdayanti

"Akan lebih baik kalau anak-anak tetap stay di rumah," tutupnya.

Baca Juga: Pernikahan Berumur 10 Tahun Masih Romantis, Krisdayanti Beberkan Tips Keharmonisan Rumah Tangga dengan Raul Lemos, Ternyata Sesimpel Ini