Cuma Modal Kulit Jeruk Ternyata Ampuh Membersihkan Pori-pori Wajah dan Mencegah Komedo, Dijamin Hasil Akhirnya Bisa Bikin Pangling

By Poetri Hanzani, Rabu, 16 Maret 2022 | 09:47 WIB
Manfaat kecantikan yang bisa didapat dari kulit jeruk (pexels/Karolina Grabowska)

Nakita.id - Pastinya senang sekali ya Moms punya kulit wajah sehat dan glowing.

Untuk itu, perawatan kulit wajah sangat penting.

Nah, salah satu perawatan kulit wajah glowing bisa menggunakan bahan alami.

Salah satu yang bisa menjadi pilihan yaitu menggunakan kulit jeruk.

Selain buahnya yang mengandung banyak manfaat, ternyata kulit jeruk juga punya khasiat untuk kulit.

Kulit jeruk kaya dengan antioksidan dan nutrisi, dapat dimanfaatkan sebagai perawatan kulit.

Melansir timesnownews.com, berikut manfaat kecantikan yang bisa didapat dari kulit jeruk.

- Melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas

- Mengatasi kulit kering, bersisik, dan gatal

Baca Juga: Cukup Minum Air Rebusan Kulit Jeruk Secara Konsisten, Jangan Kaget Kalau Penyakit yang Lama Diderita Bisa Sembuh, Mukjizat Banget!

- Melembapkan kulit 

- Mengembalikan kelembapan