Perih Nggak Ketulungan Sampai Bikin Mewek karena Disengat Lebah, Coba Pakai Sederet Bahan Dapur Murah Ini untuk Mengatasinya

By Amallia Putri, Minggu, 20 Maret 2022 | 09:30 WIB
Rasa perih disengat lebah bisa diatasi pakai madu, cuka apel, bahkan hingga aloe vera ()

Sebenarnya, risiko tersengat lebah tidak hanya ditemukan saja di luar rumah, seperti di tempat terbuka, lo, Moms.

Bisa saja lebah muncul di rumah karena memiliki sarang di rumah kita.

Apa, sih, alasannya rumah memiliki sarang lebah?

Baca Juga: Jangan Panik Moms! Ini Cara Pertolongan Pertama yang Baik Jika Si Kecil Tersengat Lebah

Sampai saat ini masih belum jelas apa sebab munculnya sarang lebah di rumah.

Walaupun begitu, beberapa sumber mengatakan bahwa munculnya sarang lebah disebabkan karena perubahan cuaca.

Keberadaan sarang lebah memang sudah selayaknya disingkirkan.

Selain membuat Moms jadi tersengat lebah, hal ini membuat Moms menjadi mudah alergi.

Menurut Kompas, ini dia beberapa hal yang bisa dilakukan untuk menghilangkan sarang lebah di rumah:

1. Menyemprotkan cuka

2. Meletakkan kayu manis

3. Menggunakan asap pengusir nyamuk

Dengan begitu, lebah akan mudah pergi dari rumah.

Baca Juga: Berikut Jawaban Soal Pelajaran Berharga dari Dongeng Lebah, Beruang, dan Bebek Belajar dari Rumah TVRI Kelas 1,2, dan 3