Jangan Sampai Lupa Dibersihkan Kalau Tak Mau Datangkan Bahaya Buat Orang-orang Rumah, Begini Cara Membersihkan Humidifier dengan Cuka, Mudah Banget!

By Shannon Leonette, Rabu, 23 Maret 2022 | 11:22 WIB
Cara membersihkan humidifier dengan cuka (Freepik.com)

4. Bersihkan bagian-bagian humidifier

Rendam bagian-bagian humidifier berukuran kecil ke dalam mangkok berisi cuka yang tidak diencerkan selama 15-30 menit.

Setelahnya, bilas hingga bersih dengan air, lalu keringkan.

Ganti juga filter pada humidifier sesuai yang telah tertera pada buku manual.

Untuk mengetahui langkah-langkah membersihkan humidifier dengan cuka, cek halaman 2. (*) 

Baca Juga: Terjawab Sudah, Ini Alasan Moms Perlu Humidifier di Kamar Bayi