Supaya Tumbuh Kembang Anak Menjadi Optimal, Berikut 7 Rekomendasi Susu Formula Untuk Anak Usia 1-3 Tahun

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 25 Maret 2022 | 13:24 WIB
7 rekomendasi susu formula untuk anak 1-3 tahun. (Pexels)

Susu bubuk rasa plain untuk anak usia 1-3 tahun ini juga diperkaya dengan 13 vitamin, 7 mineral, kalsium, omega 3 & 6, minyak ikan, dan Lactobacillus reuteri untuk dukung pertumbuhan Si Kecil.

Lactogrow 3 ini juga memiliki 3 varian rasa mulai dari original, vanila, dan juga madu.

Susu ini tersedia dalam kemasan kardus dengan berat 180 gram, 350 gram, 750 gram, hingga 1 kg.

Harga dari susu ini mulai dari Rp. 49.000-an - Rp. 500.000.

Moms bisa mendapatkan Susu Lactogrow 3 ini di minimarket dan juga e-comercer seperti, Blibli, Jd.id, Klikindomaret, Shopee, Lazada, Tokopedia.

7. Nutrilon Royal 3

Nutrilon Royal 3.

Susu ini merupakan susu pertumbuhan untuk anak berusia 1-3 tahun Moms.

Melansir dari website Nutriclub, memiliki kandungan fosgos, omega 3 dan 6, serta DHA. Fosgos berguna untuk mendukung daya tahan tubuh anak, sedangkan omega 3 dan 6, serta DHA berguna untuk dukung daya tangkap dan perkembangan sistem saraf anak.

Baca Juga: Mau Sehat dan Panjang Umur Gampang, Rajin-rajin Aja Minum Susu Campur Madu Waktu Sarapan, Khasiatnya Berlipat Ganda

Susu ini juga sudah teruju secara klinis tentunya Moms.

Nutrilon Royal 3 ini hanya tersedia satu varian rasa yakni madu saja.

Kemasan dari susu tersebut adalah kaleng dengan berat 400 gram, 800 gram, dan 1800 gram Moms.

Harga dari susu ini mulai dari Rp. 136.000 - Rp. Rp.370.000-an.

Untuk mendapatkan susu ini juga sangat mudah, Moms tinggal kunjungi saja minimarket terdekat ataupun melalui e-comerce.

Nah itu dia Moms, rekomendasi susu formula untuk anak 1-3 tahun beserta kisaran harganya.

Semoga dengan informasi ini bisa membuat Moms mempertimbangkan kira-kira susu formula mana yang cocok untuk sang buah hati.

Sekaligus bisa menyiapkan budget sebelum membelinya Moms.

Semoga informasi ini bisa menambah pengetahuan sekaligus membantu ya Moms.

Baca Juga: Anak Alergi Susu Sapi? Begini Cara Membuat Kebutuhan Nutrisinya Tetap Terpenuhi dengan Baik