Minum Obat Setelah Vaksin Booster Boleh-boleh Saja Asal Jangan Sembarangan Beli, Ini Jenis Obat yang Direkomendasikan Dokter

By Ratnaningtyas Winahyu, Kamis, 7 April 2022 | 16:00 WIB
Minum obat setelah vaksin booster (Pixabay.com)

Sinovac

Efek samping yang ditimbulkan biasanya ringan, yakni berupa nyeri, iritasi dan sedang berupa pembengkakan sistemik, nyeri otot, demam dan gangguan sakit kepala.

Tenang saja Moms, menurut BPOM, kondisi tersebut tidak berbahaya dan bisa pulih kembali, kok.

Pfizer

Adapun kondisi yang terjadi setelah suntik vaksin booster Pfizer adalah nyeri pada tempat suntikan, kelelahan, nyeri kepala, sakit otot, nyeri sendi dan demam.

AstraZeneca

Adapun efek yang paling umum terjadi setelah vaksin ini adalah nyeri pada bekas suntikan, tidak enak badan, merasa lelah, menggigil atau demam, sakit kepala, mual, dan nyeri sendi.

Baca Juga: Tempat Vaksin Booster di Jakarta Selatan April 2022 Ada di 5 Mall Besar Ini

Moderna

Seperti halnya jenis vaksin lain, efek samping yang paling banyak terjadi setelah vaksin moderna adalah nyeri di tempat suntikan.

Efek samping lainnya adalah seperti demam, pegal, mual.

Nah, untuk mengatasi efek samping tersebut, ada yang menyarankan untuk minum obat.