Puskesmas Tempat Vaksin Booster di Jakarta Selatan, Berikut Jadwal dan Cara Daftarnya

By Nita Febriani, Kamis, 7 April 2022 | 17:30 WIB
Tempat vaksin booster di Jakarta Selatan ada puskesmas hingga mobil vaksin (pixabay.com/KitzD66)

Alamat: Jl. Mangga, RT.4/RW.13, Srengseng Sawah, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12630

Tanggal Operasional : 08 Sep 2021 - 31 Apr 2022

Jam Operasional : 08:30 - 12:00 WIB

Baca Juga: Tempat Vaksin Booster di Jakarta Selatan April 2022 Ada di 5 Mall Besar Ini

Metode Pendaftaran : Aplikasi JAKI

Usia Vaksinasi : Remaja (12-17 Tahun), Dewasa (18-59 Tahun), dan Lansia (60- )

Deskripsi :- bagi pendaftar di atas 18 tahun membawa KTP - bagi pendaftar 12-17 tahun harus membawa KK - membawa kartu kendali dan kartu vaksin

Link : https://www.instagram.com/p/CSSocNFhInR/?utm_medium=copy_link

Baca Juga: Bisa Pakai WhatsApp, Begini Cara Download Sertifikat Vaksin ke-3 Covid-19 Tanpa Menggunakan Aplikasi PeduliLindungi