Bukan dengan Sabun dan Air! Ini 3 Cara Membersihkan Daki pada Anak, Gunakan Gel Lidah Buaya

By Shannon Leonette, Senin, 18 April 2022 | 15:28 WIB
Begini cara membersihkan daki pada anak dengan tepat (Pixabay.com)

Kemudian, oleskan pada area leher yang menghitam akibat daki dan biarkan selama beberapa menit.

Setelah mengering, basahi jari sebelum menggosoknya.

Lalu setelahnya, bilas dengan air hingga bersih.

Moms bisa mengulanginya setiap hari untuk mendapatkan hasil maksimal.

Jangan lupa untuk melembabkan kulit anak setelah menggunakan soda kue ya, Moms.

Baca Juga: Tak Pakai Lama Daki di Leher Auto Rontok, Rahasia Leher Putih Bersih Ternyata Cuma Butuh Bahan Sejuta Umat Ini

3. Kentang

Terakhir, Moms juga bisa menggunakan kentang untuk membersihkan daki pada anak.

Pasalnya, kentang memiliki sifat mencerahkan kulit secara alami sesuai dengan masing-masing warna kulit yang dimiliki anak.

Moms cukup memaruti satu buah kentang berukuran kecil.

Kemudian, remas untuk mengeluarkan airnya dari situ.

Setelahnya, gunakan bola kapas untuk mengaplikasikannya pada area leher yang menghitam akibat daki.

Biarkan hingga benar-benar mengering sebelum dibilas dengan air.

Nah, itulah 3 cara membersihkan daki pada anak dengan bahan alami.

Untuk mengetahui apa saja bahan-bahan alami yang bisa digunakan untuk membersihkan daki pada anak, cek halaman 2. (*)

Baca Juga: Berbahan Dasar Garam Dapur, Tiga Cara Ampuh Ini Atasi Daki yang Membandel Hanya dalam #5MenitAja