Jangan Lagi Dipakai, Ketahui Ciri-ciri Teflon yang Sudah Tak Layak Pakai, Segera Survei Harga untuk Beli yang Baru

By Amallia Putri, Senin, 2 Mei 2022 | 14:30 WIB
Ketahui ciri teflon yang sudah tak layak untuk digunakan lagi. (Nakita.id/David)

Sebab serpihannya akan menempel pada makanan yang kita masak.

3. Gagang atau pegangannya hampir lepas

Salah satu yang cukup berbahaya adalah ketika gagang atau pegangannya hampir terlepas.

Siap-siap ambil uang di dompet jika gagang teflon sudah hendak terlepas.

Ini bisa membahayakan Moms saat sedang memasak.

Baca Juga: Teflon Gosong karena Bakar-bakar di Tahun Baru? Jangan Dulu Dibuang, Ternyata 2 Bahan Dapur Ini Ampuh Membuatnya Kembali Bersih Kinclong

Bisa-bisa karena gagang yang hampir lepas bisa membuat teflon menjadi lebih mudah goyang.

Bahan makanan jadi lebih berisiko untuk tumpah.

Ada baiknya jika sudah mengetahui hal tersebut, beli lagi saja yang baru.

Cara membuat teflon bertahan lebih lama

Siapa yang tidak ingin teflon di dapur bertahan lama?

Moms juga perlu untuk menghemat pengeluaran per bulannya.