Siapkan Perlindungan! Menurut Prakiraan Cuaca BMKG, Kamis, 28 April 2022, 5 Kota Ini akan Alami Hujan Petir di Waktu Siang dan Malam

By Amallia Putri, Rabu, 27 April 2022 | 19:20 WIB
Prakiraan cuaca dari BMKG untuk tanggal 28 April 2022 (Pixabay.com/ PublicDomainPictures)

Nakita.id - Saatnya Moms ketahui prakiraan cuaca untuk hari Kamis, 28 April 2022.

Sudah hendak menjelang hari terakhir bulan Ramadan, secara keseluruhan cuaca selama satu bulan belakangan seringkali mengalami perubahan.

BMKG memprakirakan bahwa ada beberapa kota yang akan mengalami hujan petir pada hari Kamis.

Maka dari itu, sebaiknya untuk Moms yang berdomisili di kota-kota berikut bisa segera cari perlindungan:

1. Yogyakarta

2. Pontianak

3. Banjarmasin

4. Tarakan

5. Pangkal Pinang

Baca Juga: Alarm Tanda Bahaya Berbunyi, BMKG Beri Peringatan Pada Rabu 16 Maret 2022 Indonesia Bakal Dihantam Cuaca Ekstrem Hujan Lebat hingga Angin Kencang! Wilayah yang Aman hanya DKI Jakarta dan NTB

Dari kelima kota tersebut, bagi yang berdomisili di Yogyakarta, Pontianak, dan Pangkal Pinang perlu berhati-hati.

Hujan di ketiga kota itu diprediksi akan turun pada siang hari. Namun sebelumnya pada pagi hari, cuaca diperkirakan akan cerah.