Minder Sama Tetangga Sebelah Gara-gara Kulit Wajah Beruntusan? Coba Bikin Masker dari Bahan Alami Ini, Caranya Gampang Banget

By Kintan Nabila, Jumat, 29 April 2022 | 17:51 WIB
Masker dari bahan alami untuk mengobati beruntusan di wajah (Pixabay)

5. Air Mawar

Untuk mengatasi beruntusan dan mengurangi kemerahan, Moms bisa membuat masker dari air mawar dan madu.

Pertama campurkan 5 sendok makan air mawar, 4 sendok makan madu, dan 1 sendok makan air.

Aduk sampai jadi pasta lalu oleskan ke area kulit yang beruntusan.

Tunggu selama 10 menit, kemudian bilas dengan air bersih.

Baca Juga: 3 Bahan Dapur yang Mampu Atasi Beruntusan, Bikin Wajah Glowing Ternyata Tak Makan Biaya Banyak