Coba Pakai Baking Soda dan Cuka yang Dibuat Begini untuk Bersihkan Baju Lebaran Kesayangan yang Kena Noda Minyak Opor dan Susah Hilang

By Amallia Putri, Selasa, 3 Mei 2022 | 19:30 WIB
Mencuci baju karena noda minyak di baju (Pexels)

Tingkat keasaman yang tinggi ini bisa melarutkan noda minyak yang menempel di baju tadi.

Lalu, bagaimana dengan baking soda?

Walupun bukan senyawa asam, baking soda mampu untuk mengatasi noda ini.

Melansir dari Grove, saat dicampur dengan senyawa asam, baking soda akan bereaksi dan menyingkirkan noda.

Dengan begitu, baju Lebaran akan kembali bersih seperti semula.

Baca Juga: Rahasia Baju Rapi Anak Kos, Tanpa Setrika juga Bisa! Gunakan Catokan hingga Teknik Menggulung Dijamin Kusut di Baju Langsung Hilang

Dipengaruhi oleh bahan baju

Tahukah Moms, kalau bisa dan tidaknya noda minyak dibersihkan tergantung dari bahan bajunya juga?

Lalu, bahan baju apa yang jika terkena noda akan sulit dihilangkan?

Melansir dair Grove, noda akan susah dibersihkan apabila terbuat dari bahan poliester.

Bahan poliester ini membuat partikel minyak atau noda yang lainnya menempel.

Berbeda dengan baju yang berbahan katun.