Gunakan Kulit Apel Seperti Ini, Dijamin Kulit yang Semula Kusam Akan Semakin Glowing

By Amallia Putri, Selasa, 17 Mei 2022 | 18:14 WIB
Menggunakan kulit apel untuk masker wajah (Dok. Nakita/Amallia Putri)

Nakita.id - Yuk, Moms, ketahui caranya untuk menjaga kesehatan kulit di rumah.

Siapa bilang mau skincare-an harus mengeluarkan uang yang banyak?

Pakai bahan yang ada di rumah saja bisa, lo, untuk mengatasi masalah kulit wajah yang kusam dan sering bikin tak percaya diri.

Moms yang sering mengalami kulit wajah kering dan kusam wajib simak yang satu ini.

Sering kali, setelah buah apel dikupas, kulitnya akan langsung dibuang menuju tempat sampah.

Padahal, kulit apel bisa dijadikan masker wajah yang berguna untuk mengatasi kulit yang kusam.

Yuk, ketahui caranya menyulap masker dari kulit apel untuk perawatan:

1. Siapkan kulit apel, satu buah kentang, dan oatmeal.

2. Jemur kulit apel di bawah sinar matahari sampai kering.

Baca Juga: Sering Langsung Dibuang Padahal Manfaatnya Segudang, Coba Olah Kulit Apel untuk Jadi Masker Wajah Seperti Ini Dijamin Kerutan di Wajah Pudar

3. Jika sudah kering, angkat, lalu masukkan ke dalam blender untuk dihaluskan.

4. Parut satu buah kentang sampai halus.