Melansir dari Femina.in, kulit apel mengandung vitamin C yang baik untuk kulit.
Perlu diketahui, vitamin C bisa menurunkan pigmentasi yang berlebihan pada kulit.
Pigmentasi yang berlebihan pada kulit biasanya menyebabkan Moms mengalami dark spots atau flek hitam.
Tak hanya itu saja, kulit apel juga bersifat membersihkan dan mengurangi sel kulit mati yang membuat sel kulit mati menjadi hilang.
Dengan begitu, kulit Moms tak akan kusam lagi.
Penyebab kulit kusam
Ada berbagai alasan mengapa seseorang mengalami kulit kusam.
Melansir dari Healthline, kulit seseorang menjadi kusam disebabkan oleh beberapa alasan, di antaranya:
1. Dehidrasi
2. Tak menggunakan pelembap
3. Penumpukan sel kulit yang mati
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR