Tips Mudah Menghaluskan Kulit Tangan Kering dan Kasar dengan 5 Bahan Alami, Hasilnya Nggak Kalah Sama Perawatan Mahal

By Poetri Hanzani, Senin, 23 Mei 2022 | 17:51 WIB
Menghaluskan kulit tangan yang kasar (Poetri Hanzani / Nakita)

Petroleum jelly memiliki kemampuan untuk mengunci kelembapan, yang membantu mengurangi kekeringan.

3. Madu

Oleskan 2 sampai 3 sendok makan madu ke tangan.

Pastikan oleskan merata ke sekitar jari-jari dan di atas punggung tangan.

Biarkan selama 30 menit, lalu bersihkan dengan air hangat.

Madu akan membantu melembapkan tangan yang kering dan kasar.

4. Minyak Almond

Baca Juga: Tips Perawatan Kulit Tangan dengan Minyak Kelapa dan Madu, Hasilnya Dijamin Bikin Halus Seketika

Oleskan 3 sampai 4 sendok makan minyak almond ke tangan.

Pijat perlahan, dan kulit tangan akan terasa lebih kenyal dan lembut.

Minyak almond mengandung asam lemak, dapat membantu menghaluskan dan memberi nutrisi pada kulit.

5. Susu