Cara Membersihkan Microwave Ternyata Gampang Banget, Modalnya Cuma Lemon yang Digunakan Seperti Ini, 10 Menit Langsung Selesai

By Shannon Leonette, Minggu, 29 Mei 2022 | 10:35 WIB
Moms, begini cara membersihkan microwave dengan modal lemon saja. (Nakita.id/Shannon)

- 1 buah lemon

- Mangkuk anti-panas atau gelas ukur

- Kain lap

Setelah menyiapkan semuanya, ikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Buat campuran lemon dan air

Tuangkan air sebanyak kira-kira 1/2 bagian gelas ukur atau mangkuk anti-panas.

Kemudian, belah lemon menjadi dua bagian dan peras sari-sarinya ke dalam air, lalu rendam setengah bagian lemon ke dalamnya.

Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Bisa Masak Sepuasnya Tanpa Pusing, Catat 3 Cara Membersihkan Microwave dengan Mudah

2. Letakkan dalam microwave

Letakkan gelas ukur atau mangkuk berisi lemon dan air ke dalam microwave.

Setel waktunya menjadi 3 menit dengan suhu panas tinggi agar bisa menghasilkan uap.

3. Diamkan di dalam microwave