Yang Punya Madu di Rumah Sebaiknya Jangan Lagi Disimpan di Dalam Kulkas, Bahayanya Bisa Berimbas ke Semua Anggota Keluarga

By Ruby Rachmadina, Rabu, 1 Juni 2022 | 22:00 WIB
Bahaya menyimpan madu di dalam kulkas (Nakita.id/Ruby)

Simpan di suhu ruang

Lebih baik simpan madu di dalam suhu ruang.

Tetapi, jika suhu di tempat tingal Moms terlalu hangat atau bahkan panas, maka cari tempat yang paling dingin untuk menyimpan madu.

Jika madu disimpan terkena terik matahari, maka madu akan menimbulkan reaksi sehingga madu jadi lebih berbuih dan menyimpan gas.

Untuk melihat kembali alasan madu tidak diboleh disimpan di kulkas, cek halaman 2. (*)

Baca Juga: Bukannya Sehat Malah Datangkan Celaka, Minum Madu Dicampur Air Hangat Ternyata Bisa Bikin Tubuh Derita Hal Mengerikan Ini, Hentikan Sekarang juga