Peran Ayah dalam Pengasuhan Bayi Baru Lahir, Psikolog Usulkan untuk Bisa Bantu Ibu Saat Si Kecil Sulit Tidur

By Ruby Rachmadina, Senin, 6 Juni 2022 | 16:45 WIB
Peran ayah dalam pengasuhan bayi baru lahir, membantu Moms saat Si Kecil sulit tidur (Nakita.id/Nita)

Baca Juga: Mengenal Pola Tidur Bayi, Psikolog Anak Tegaskan Wajar Jika Bayi Baru Lahir Keseringan Tidur

Dalam wawancara bersama Nakita, Jumat (3/6/2022) Evryanti C. Putri, M.Psi., Psikolog di TigaGenerasi@Brawijaya Clinic Kemang, mengatakan jika ayah juga bisa berperan bersama dalam menangani pola tidur pada bayi.

Jadi, ayah bukan hanya ditugaskan untuk mencari nafkah saja.