Jangan Asal Beli Karena Murah! Begini Tips Memilih Tisu Toilet yang Berkualitas dan Ramah Lingkungan

By Kintan Nabila, Minggu, 12 Juni 2022 | 17:07 WIB
Tips memilih tisu toilet yang berkualitas (Nakita.id/Kintan)

Diantaranya ada yang terdiri dari satu lapis, dua lapis, tiga lapis, dan bahkan empat lapis.

Lapisan tersebut menunjukan seberapa kuat dan tahan lama tisu toilet saat bersentuhan dengan kelembapan.

Semakin banyak jumlah lapisannya, semakin sedikit tisu yang akan kita gunakan, sehingga bisa lebih hemat.

2. Periksa teksturnya

Penting sekali untuk melihat seperti apa tekstur tisu toilet yang akan kita gunakan.

Biasanya pada labelnya tertera apakah tisu ini lembut (soft) atau ekstra lembut ().

Pilihlah salah satu tisu yang paling nyaman saat bersentuhan dengan kulit.

Baca Juga: Bukannya Bersih Membersihkan 5 Benda Ini Dengan Tisu Dapur Justru Bisa Berdampak Buruk, Hentikan Penggunaannya Sekarang

3. Perhatikan dampaknya untuk lingkungan

Sebisa mungkin pilihlah produk yang ramah lingkungan Moms!

Tentunya kita perlu mengajarkan pada Si Kecil mengenai cara menjaga lingkungan.

Pertimbangkan apakah ada dampak ekologis dari penggunaan tisu toilet berlebih.