Rima Melati Survivor Kanker Sebelum Meninggal Dunia, Berkaca dari Hal Tersebut Mulai Sekarang Rajinlah Konsumsi Makanan Ini karena Bisa Jadi Pencegah Kanker Payudara

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 23 Juni 2022 | 22:00 WIB
Rima Melati meninggal dunia (Kompas.com/Sherly Puspita)

Bersama suaminya, Frans Tumbuan, Rima Melati pergi ke Belanda untuk menjalani pengobatan itu.

Setelah perjuangan panjang, Rima Melati pun sembuh dari kanker.

Berkaca dari riwayat kesehatan Rima Melati, ada sejumlah makanan yang ternyata bisa turunkan risiko kanker payudara.

Berikut daftarya menurut Female First:

1. Anggur

Tahukah Moms sebutir anggur jauh lebih bermanfaat ketika dimakan dengan kulitnya?

Kulit anggur memiliki kandungan yang bernama resvetarol. Kandungan ini dapat menjadi pencegah sel kanker terutama yang tumbuh di sekitar payudara.

Baca Juga: 29 Tahun Artis Lawas Ini Sembuh dari Kanker, Tanaman Ini Terbukti Membunuh 98 Persen dalam Waktu 16 Jam!

2. Kunyit

Kunyit merupakan salah satu rempah yang sering digunakan dalam masakan Indonesia.

Ternyata, kunyit memiliki bahan aktif yang bernama kurkumin.

Bahan ini mengandung antioksidan yang dapat mencegah sel kanker.