Nakita.id - Berikut adalah informasi mengenai pengertian posyandu, definisi dan tujuan untuk masyarakat.
Moms pasti sudah tidak asing dengan kegiatan posyandu, terutama posyandu anak.
Posyandu adalah singkatan dari pos pelayanan terpadu.
Defisisi posyandu menurut Departemen Kesehatan RI tahun 2006 adalah sebuah wadah pemeliharaan kesehatan yang dilakukan dari, oleh, dan untuk masyarakat dengan bimbingan petugas terkait.
Sebagai wadah pemeliharaan kesehatan, posyandu berfokus pada tumbuh kembang anak dan kesehatan ibu hamil serta menyusui.
Tidak bisa dipungkiri kalau kegiatan posyandu yang dilakukan sebulan sekali ini memiliki banyak manfaat.
Posyandu memantau tumbuh kembang anak dan memberikan rujukan ketika ditemukan ada masalaah kesehatan.
Tidak hanya itu, posyandu juga membantu distribusi vitamin serta tambahan nutrisi untuk ibu dan anak.
Nah, simak tentang pengertian posyandu, definisi, dan tujuannnya lebih lanjut lagi yuk Moms!
Melansir dari laman DISPMD Kabupaten Buleleng, tertera sejumlah tujuan dari posyandu, antara lain:
- Menurunkan angka kematian bayi, ibu hamil, ibu melahirkan dan nifas.