Benarkah Gusi Berdarah Saat Hamil Bisa Sebabkan Kelahiran Prematur? Begini Kata Dokter

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 9 Juli 2022 | 15:43 WIB
Gusi berdarah saat hamil ternyata tak selalu jadi penyebab kelahiran prematur Moms. (Nakita.id)

"Tapi kalau memang gusinya berdarah karena memang dari giginya sebetulnya tidak ada relasi langsung antara gusi berdarah dengan kelahiran prematur," ujar dr. Arif.

Nah, itu dia Moms penjelasan dari dokter terkait gusi berdarah saat hamil bisa sebabkan kelahiran prematur atau tidak.

Semoga bisa membantu menjawab rasa penasaran Moms selama ini ya.

Bagi para Moms yang ingin berkonsultasi secara langsung dengan dr. Arif maka bisa langsung kunjungi Rumah Sakit EMC Alam Sutera di hari Selasa, pukul 17.00 – 20.00 WIB, Kamis pukul 17.00 – 20.00 WIB, Jum’at Pukul 14.30 – 17.30 WIB, dan Sabtu 09.00 – 12.00 WIB.

Sedangkan untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai Rumah Sakit EMC bisa langsung kunjungi website www.emc.id.

Baca Juga: Beberapa Masalah Kesehatan Mental yang Rentan Dialami Ibu yang Melahirkan Bayi Prematur