Peralatan Bayi Baru Lahir Murah Meriah Perlu Disiapkan Jauh-jauh Hari, Ini Penjelasannya

By Kirana Riyantika, Kamis, 14 Juli 2022 | 15:28 WIB
Peralatan bayi baru lahir murah meriah yang bisa disiapkan jauh hari, salah satunya peralatan tidur bayi (Nakita.id/Naura)

Nakita.id - Peralatan bayi baru lahir murah meriah apa saja? Ini ulasannya.

Bagi Moms yang sedang hamil dan sebentar lagi melahirkan, perlu menyiapkan peralatan bayi baru lahir murah meriah.

Sebenarnya, peralatan bayi baru lahir murah meriah sebaiknya disiapkan sejak jauh hari.

Melansir berbagai sumber, berikut daftar peralatan bayi baru lahir beserta harganya yang murah meriah:

Peralatan tidur bayi

Peralatan tidur bayi biasanya terdiri dari kasur, bantal, dan guling.

Ukuran peralatan tidur bayi kecil menyesuaikan ukuran tubuh bayi.

Ini sangat penting untuk dimiliki supaya bayi bisa tidur dengan nyaman.

Bahan dari peralatan tidur bayi dari katun yang nyaman untuk kulit bayi yang sensitif.

Baca Juga: Cara Aman Bersihkan Peralatan Bayi ala Raffi dan Nagita, Yuk Intip Rahasianya Moms

Di aplikasi belanja online Shopee, harga satu set peralatan tidur bayi mulai dari Rp42.500.

Peralatan perawatan bayi