Banjir Hari Ini Landa Sebagian Area Jabodetabek, Berikut Sederet Nomor Telepon yang Bisa Dihubungi Saat Kondisi Darurat

By Amallia Putri, Sabtu, 16 Juli 2022 | 16:13 WIB
Daftar nomor darurat yang bisa dihubungi untuk area Jabodetabek saat banjir (Dok. Nakita)

Ada beberapa tips yang bisa dilakukan oleh Moms dan Dads agar bersih-bersih rumah setelah banjir jadi lebih efektif.

Apa saja, ya? Simak yang satu ini, seperti yang sudah pernah diwartakan oleh Nakita sebelumnya:

1. Pakai alat pelindung

Baca Juga: BMKG Bunyikan Tanda Bahaya Minta Sejumlah Wilayah Ini Waspada, Buntut Mulai Terlihatnya Fenomena La Nina yang Bisa Sebabkan Bencana Alam

2. Buang air sisa banjir

3. Keringkan permukaan yang mengeras

4. Gunakan kipas angin

Moms dan Dads dapat menggunakan ember atau wadah lain untuk mengeluarkan air. Menggunakan penyedot debu juga bisa agar lebih cepat.

Sering kali, membersihkan bagian yang terkena air banjir sulit untuk dilakukan. Maka dari itu, gunakan sabun dan alat pembersih yang layak.

Rumah yang terkena banjir harus cepat-cepat dibersihkan, sebab jika tidak akan menimbulkan tumbuhnya jamur.

Jika hal ini dibiarkan, maka hanya akan menyebabkan penyakit di kemudian hari.

Itulah tadi beberapa hal yang perlu Moms tahu seputar banjir hari ini yang terjadi di area Jakarta dan sekitarnya.

Hubungi nomor yang ada di halaman pertama tadi untuk mengatasi beberapa situasi sulit saat menghadapi banjir.

Baca Juga: Suara Dentuman Misterius Makin Sering Terdengar, BMKG Beri Keterangan Soal Munculnya Gelombang Tak Biasa yang Sedang Menghantam Tanah Air