Ketiak Hitam Bisa Langsung Jadi Putih dalam Waktu Singkat Kalau Mau Pakai Bahan Alami Ini, Salah Satunya Lidah Buaya

By Kirana Riyantika, Sabtu, 23 Juli 2022 | 06:00 WIB
Memutihkan kulit ketiak hitam bisa menggunakan bahan alami, salah satunya gel lidah buaya (Nakita.id/Syifa)

Cuka sari apel mengandung asam ringan yang bisa mengangkat sel-sel kulit mati yang terakumulasi di kulit ketiak.

Asam ringan tersebut juga bisa mencerahkan area ketiak yang gelap dengan membunuh mikroba di kulit ketiak.

Caranya cukup campurkan 2 sendok teh cuka sari apel dan 2 sendok teh soda kue sampai merata.

Oleskan bahan tersebut ke kulit ketiak, diamkan hingga mengering. Lalu bilas dengan air dingin.

Gel lidah buaya

Gel lidah buaya mengandung aloesin yang bisa menghambat enzim pigmentasi kulit.

Rutin mengaplikasikan gel lidah secara teratur bisa mencerahkan kulit ketiak yang hitam.

Baca Juga: Bikin Suami Tambah Sayang! Memutihkan Ketiak Tidak Perlu Keluar Uang untuk ke Salon, Solusinya Ternyata Cuma Butuh Buah Pepaya

Cara mengaplikasikannya sangat mudah, cukup oleskan gel lidah buaya ke area ketiak dan diamkan selama 10-15 menit. Kemudian bilas dengan air.

Untuk mendapatkan hasil maksimal, lakukan perawatan tersebut setiap hari.

Minyak zaitun

Minyak zaitun sangat menghidrasi dan menutrisi kulit.