Kelihatannya Sepele, Tapi Ternyata Mendampingi Si Kecil Saat Bermain Punya Efek Luar Biasa untuk Perkembangan Otaknya

By Nita Febriani, Sabtu, 23 Juli 2022 | 19:00 WIB
Mendampingi Si Kecil Saat Bermain Punya Efek Luar Biasa untuk Perkembangan Otak (Nakita/Nita Febriani)

Salah satu contoh mainan yang bisa Moms berikan kepada Si Kecil adalah, blok berukuran besar seperti set LEGO DUPLO.

LEGO DUPLO adalah salah satu pilihan terbaik untuk memacu semangat anak-anak dalam bermain konstruksi, dan membantu mereka menemukan dunia permainan yang seru.

Balok LEGO DUPLO bagus untuk melatih keterampilan motorik halus anak.

Pasalnya balok LEGO DUPLO memiliki panjang, lebar, dan tinggi dua kali lipat dari balok LEGO biasa.

Ukurannya yang lebih besar juga membuat balok LEGO DUPLO minim bahaya tersedak untuk anak-anak berusia di atas 18 bulan.

Baca Juga: #FamilyQuality Bermain Lego atau Puzzle Bersama Si Kecil, Ternyata Ada Manfaat yang Tak Main-main untuk Anak