Makanan Melancarkan ASI Murah Meriah Adalah Daun Kelor, Tapi Busui Harus Tahu Efek Sampingnya untuk Tubuh

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 2 Agustus 2022 | 16:19 WIB
Makanan melancarkan ASI murah meriah adalah daun kelor, tapi ada efek sampingnya (Nakita/ Naura)

Padahal, salah satu manfaat daun kelor adalah menurunkan gula darah. Sayangnya, konsumsi daun kelor justru bisa menurunkan gula darah di bawah batas normal. Maka dari itu, orang-orang yang memang sudah memiliki gula darah rendah dilarang mengonsumsi daun kelor.

Menurunkan tekanan darah

Supaya kesehatan tubuh tetap terjaga, Moms juga perlu mengontrol tekanan darah. Jika tekanan darah terlalu tinggi, bisa berisiko menderita stroke bahkan penyakit jantung.

Padahal, salah satu manfaat daun kelor adalah menurunkan tekanan darah. Sayangnya, konsumsi daun kelor justru bisa menurunkan tekanan darah di bawah batas normal.

Maka dari itu, orang-orang yang memang sudah memiliki tekanan darah rendah dilarang mengonsumsi daun kelor.

Baca Juga: Ibu Menyusui Dipersilakan untuk Minum, Ini Dia Daftar Jamu untuk Melancarkan ASI