Mulai Mengalami Ciri-ciri Mulas Tanda Melahirkan? Jangan Dulu Panik, Berikut Beberapa Hal yang Bisa Dilakukan agar Tetap Rileks

By Poetri Hanzani, Senin, 8 Agustus 2022 | 11:13 WIB
Ada beberapa hal yang dapat dilakukan jika mulai mengalami ciri-ciri mulas tanda melahirkan. (Nakita.id/Naura)

Nakita.id - Sangat penting mengetahui ciri-ciri mulas tanda melahirkan.

Ciri-ciri mulas tanda melahirkan tentu tidak boleh didiamkan begitu saja.

Perlu mengetahui ciri-ciri mulas tanda melahirkan sedari awal.

Jelang persalinan, Moms mungkin akan mengalami kontraksi.

Namun, bisa saja Moms juga mengalami kontraksi Braxton-Hicks yang nyata selama beberapa minggu menjelang persalinan.

Lalu, seperti apa tanda-tanda persalinan pada usia kehamilan 38 minggu?

Melansir Healthline, ketika persalinan benar-benar datang, Moms mungkin dapat memperhatikan:

- Kontraksi teratur dan terukur yang tidak hilang saat berbaring

- Kontraksi yang menjadi lebih intens, dan lebih dekat satu sama lain, seiring waktu pecahnya kantung ketuban

Baca Juga: Jangan Sampai Keliru dengan Kontraksi Palsu! Begini Cara Mengenali Ciri-ciri Mulas Tanda Melahirkan

Ciri-ciri mulas tanda melahirkan memang harus diketahui. Selain tanda di atas, berikut tanda persalinan lainnya yang juga perlu diperhatikan.

- Hilangnya sumbat lendir