Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Berawalan Huruf L, Memiliki Makna Unik dan Cantik

By Amallia Putri, Minggu, 21 Agustus 2022 | 15:30 WIB
Inspirasi nama bayi perempuan berawalan alfabet L (Nakita.id/Nita Febriani)

Nakita.id - Ini dia sederet rekomendasi nama bayi perempuan yang bisa jadi inspirasi untuk Moms dan Dads di rumah.

Sudahkah Moms mempersiapkan nama bayi untuk anak perempuan yang hendak lahir sebentar lagi?

Mempersiapkan nama bayi sebaiknya tak dilakukan secara tergesa-gesa. Sebab, kita tahu memberikan nama untuk anak sama saja dengan memanjatkan doa untuknya.

Kita berdoa semoga anak menjadi seseorang yang berguna untuk masa depannya sesuai dengan apa yang kita inginkan.

Anak perempuan dengan alfabet L biasanya memiliki nama yang indah dan cantik.

Yuk, kita ketahui beberapa rekomendasi nama untuk bayi perempuan dengan awalan huruf L.

1. Laila: malam

2. Lakia: harta

3. Lalima: langit berwarna merah saat pagi hari

4. Lalita: elegan

5. Lanna: atraktif

Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Islam Awalan Huruf A yang Artinya Cerdas, Bijaksana dan Lembut, Bisa Jadi Inspirasi

6. Larra: ceria

7. Lena: cahaya

8. Leea: dari padang rumput

9. Leandra: singa betina

10. Leia: anak dari surga

11. Leora: cahaya

12. Levana: bulan berwarna putih

13. Levita: kilau

14. Levona: bulan

15. Lexi: pembela manusia

16. Liliana: bunga lily, murni, suci

Baca Juga: 15 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Islam 3 Kata Lengkap dengan Arti

17. Lila: malam

18. Lina: lembut

19. Liora: cahaya

20. Livia: kehidupan

21. Lona: cantik

22. Lorna: kemenangan dan kehormatan

23. Luna: bulan

24. Lucia: cahaya

25. Lumina: cahaya bulan

26. Lynn: air terjun

Itulah tadi sederet rekomendasi nama bayi perempuan yang bisa jadi inspirasi untuk orangtua di rumah.

Baca Juga: Terlengkap! Rangkaian Nama Bayi Perempuan Modern 3 Kata, Cantik, Unik Lengkap dengan Arti