Memperingati Hari Alzheimer Sedunia, Penting untuk Deteksi Penyakit Ini Sedini Mungkin

By Poetri Hanzani, Sabtu, 3 September 2022 | 14:05 WIB
Hari Alzheimer Sedunia, penting mengetahui penyakit ini dan tandanya sedini mungkin. (Nakita.id/Tyas)

- Hilangnya hambatan

- Delusi

6. Keterampilan yang Dipertahankan

Banyak keterampilan penting dipertahankan untuk waktu yang lebih lama, bahkan saat gejala penyakit ini memburuk.

Keterampilan ini termasuk membaca atau mendengarkan buku, bercerita dan mengenang, menyanyi, mendengarkan musik, menari, menggambar, atau melakukan kerajinan tangan.

Lalu, kapan sebaiknya harus ke dokter?

Hal ini tentu menjadi pertanyaan di benak kita.

Sangat penting mengenali penyakit Alzheimer sedini mungkin.

Bila Moms khawatir tentang ingatan atau keterampilan berpikir lainnya, segera konsultasi dengan dokter.

Maka dari itu, jangan lagi diabaikan mulai sekarang ya Moms.

Segera periksa ke dokter untuk mendapatkan pengobatan dan pemeriksaan lebih lanjut.

Itu dia hal yang perlu diketahui tentang penyakit Alzheimer.

Baca Juga: Hati-hati, Sering Kesepian Hingga Kurang Tidur Bisa Tingkatkan Risiko Demensia, Hindari Kebiasaan Ini Untuk Selamatkan Masa Tua