Resep MPASI Camilan Sehat Bayi 12 Bulan Plus Video Membuatnya, Anti GTM dan Bergizi Tinggi

By Syifa Amalia, Selasa, 6 September 2022 | 16:42 WIB
Resep MPASI camilan sehat untuk bayi 12 bulan yang bergizi. (Tangkap layar YouTube.com/Sajian Sedap)

1. Lelehkan margarin, masukkan bawang bombay dan bawang putih tumis sampai harum.

2. Masukkan daging ikan tenggiri, tambahkan kacang polong.

3. Sisihkan bahan tumisan. Kocok telur masukkan kedalam wadah

4. Masukkan susu sait, aduk sampai merata, tambahkan garam, merica bubuk, dan pala bubuk..

5. Masukkan bahan tumisan ke dalam mangkuk adonan telur dan susu.

6. Masukkan pasta spiral, aduk hingga merata.

7. Masukan kedalam wadah untuk mengukus, taburi keju diatasnya.

8. Kukus selama 30-45 menit.

9. Angkat dan siap disajikan.

Seluruh proses cara membuat resep MPASI schotel pasta kukus dapat disaksikan melalui video dibawah ini ya, Moms.

Baca Juga: Resep MPASI Telur untuk Anak 1 Tahun, Lezat Bikin Si Kecil Anti GTM