Ampas Kopi di Rumah Jangan Dibuang! Habis Diseduh Bisa Dijadikan Bahan-bahan Ini, Lo

By Amallia Putri, Selasa, 6 September 2022 | 14:41 WIB
Manfaat ampas kopi untuk kebutuhan sehari-hari (Dok. Nakita/David)

Jika lemari es bau, maka bisa jadi karena sudah lama tidak dibersihkan atau ada tumpahan minuman atau makanan di dalamnya.

Maka dari itu, perlu untuk membersihkan kulkas secara berkala.

Setelah dibersihkan, coba gunakan juga ampas kopi.

Melansir dari Kompas, ampas kopi memiliki kemampuan untuk menyerap aroma yang kurang sedap.

3. Kompos tanaman

Moms juga bisa menggunakan ampas kopi untuk ditaburkan pada media tanam.

Ampas kopi memiliki kandungan nitrogen yang cukup banyak.

Seperti yang kita ketahui, nitrogen dibutuhkan oleh tanaman untuk bisa subur.

4. Penghalang binatang pengganggu

Seperti yang sudah disebutkan di awal, ampas kopi memiliki aroma yang menyegarkan dan disukai banyak orang.

Sayangnya hewan tak menyukai aroma dari ampas kopi.

Baca Juga: 5 Cara Alami Menghilangkan Bau Busuk pada Dapur yang Bisa Moms Coba Sekarang, Cukup dengan Ampas Kopi