Kunci Jawaban Soal Aktivitas 6.5 Halaman 142 Materi IPA SMA Kelas X Mengenai Sumber Energi

By Kirana Riyantika, Rabu, 7 September 2022 | 16:30 WIB
Gelombang air laut jadi salah satu sumber energi terbarukan (Pixabay/dimitrisvetsikas1969)

- Energi tidak terbarukan misalnya bahan bakar fosil seperti batu bara, minyak bumi, gas bumi, dan sebagainya.

2. Ada beberapa kelebihan dan kekurangan dari masing-masing sumber energi:

a. Sumber energi terbarukan

- Kelebihan: sumber ini tidak akan pernah habis, jumlah berlimpah, dan lebih ramah lingkungan.

- Kekurangan: beberapa sumber energi bergantung pada kondisi alam (misalnya sumber energi matahari tergantung cuca, energi tidal, dan lain-lain).

Beberapa sumber energi memerlukan teknologi yang canggih untuk dikonversikan dalam bentuk energi listrik (misalnya listrik dari energi matahari).

b. Sumber energi tidak terbarukan

- Kelebihan: sudah biasa digunakan sejak lama sehingga untuk saat ini dinilai mudah didapatkan, harganya disesuaikan untuk kebutuhan.

- Kekurangan: jumlah terbatas, kurang ramah lingkungan misalnya berpolusi dan beracun.

3. Potensi energi di sekitar bisa disesuaikan dengan pengamatan peserta didik. 

Misalnya energi berupa angin yang digunakan sebagai penggerak perahu layar, dan sebagainya.

Baca Juga: Soal dan Jawaban Lengkap Ayo Berlatih Halaman 115 Tentang Konfigurasi Elektron IPA Kelas X Kurikulum Merdeka