7 Pekerjaan yang Dilarang untuk Ibu Hamil, Pantangan Agar Tidak Stres dan Janin Sehat

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 12 September 2022 | 07:15 WIB
Pekerjaan pantangan ibu hamil yang harus dihindari (Nakita.id)

Nakita.id - Simak pantangan pekerjaan ibu hamil yang harus dihindari agar janin sehat dan selamat.

Moms mungkin pernah mendengar tentang beberapa pantangan pekerjaan ibu hamil.

Ternyata pantangan pekerjaan ibu hamil ini dihindari bukan tanpa sebab.

Ini karena pekerjaan atau aktivitas tersebut dianggap berisiko untuk kesehatan dan keselamatan janin.

Sebagian besar perempuan hamil bisa melanjutkan hidup dan beraktivitas seperti biasa.

Moms umumnya hanya disarankan untuk menghindari sejumlah makan dan minuman yang bisa berisiko untuk janin.

Tapi ada juga aktivitas yang wajib dihindari ketika Moms tahu sedang hamil.

Terutama bagi Moms yang memiliki hobi bepergian atau olahraga.

Melansir dari Times of India, berikut kegiatan yang sementara harus dihentikan selama kehamilan.

Apa saja?

Yuk simak!

Baca Juga: 6 Pantangan Ibu Hamil menurut Islam Ini Wajib Moms Jalankan Agar Kehamilan Semakin Diberkahi Allah SWT, Apa Saja Ya?