Akibatnya Bisa Fatal! Jangan Lagi Musnahkan 7 Serangga di Pekarangan Rumah Ini Jika Ingin Tanaman Sehat dan Cantik

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 13 September 2022 | 08:30 WIB
Serangga yang tidak boleh dimusnahkan ()

4. Lebah

Sudah menjadi rahasia umum kalau lebah sangat baik untuk tanaman.

Pasalnya, lebah membantu proses penyerbukan yang membuat tanaman tumbuh dengan baik.

5. Lalat jala hijau

Lalat ini merupakan predator kutu daun. Membunuh serangga ini justru akan membuat kutu daun semakin subur.

Serangga di pekarangan rumah yang tidak boleh dimusnahkan

6. Tawon

Tawon juga membantu penyerbukan dan menjadi predator untuk cacing tanduk.

Tawon ini bertelur di bawah kulit cacing yang ketika menetas akan memakan cacing tandu itu.

7. Lalat Aphid Midge

Lalat ini berukuran kecil dan berdiri tegas di atas kaki rampingnya.

Baca Juga: 5 Tanaman yang Dibenci Kecoa, Moms Wajib Punya di Rumah untuk Usir Serangga Pengganggu Satu Ini

Jenis lalat ini bisa memakan lebih dari 60 spesies kutu daun dan melindungi kebun Moms.

Jika menemukan ini di pekarangan, sebaiknya jangan kalian musnahkan ya Moms.