Cara Menghilangkan Uban di Usia 40 Tahun Tanpa Perawatan di Salon, Modalnya Murah Meriah Tapi Hasilnya Memuaskan!

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 18 September 2022 | 07:30 WIB
Cara menghilangkan uban di usia 40 tahun secara alami (Nakita.id/Tyas)

Nakita.id – Cara menghilangkan uban di usia 40 tahun, Moms bisa pakai biji wijen.

Apakah Moms sedang mencari cara menghilangkan uban di usia 40 tahun?

Cara menghilangkan uban di usia 40 tahun memang tidak boleh sembarangan.

Jangan sampai cara yang dilakukan keliru, dan justru merusak rambut.

Misalnya, dengan mewarnai atau menyemir rambut.

Ya, meski bisa menghilangkan uban dengan cepat, mewarnai rambut juga memiliki risiko, Moms.

Mulai dari rambut rapuh, alergi, asma, iritasi, kanker, dan kelainan janin bagi ibu hamil.

Maka dari itu, lebih baik Moms gunakan cara yang alami untuk menghilangkan uban.

Salah satunya dengan biji wijen.

Wah, memangnya bisa, ya?

Berikut ini penjelasannya.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Uban di Ketiak dengan Kulit Kentang, Cukup Rebus dan Gunakan Seperti Ini Rambut Putih Bisa Langsung Berubah Kembali Hitam