Rincian Biaya Terbaru Pelayanan Tindakan di Puskesmas, Segini Biaya Pemeriksaan Umum dan Rawat Inap

By Kintan Nabila, Senin, 19 September 2022 | 13:00 WIB
Rincian biaya pelayanan tindakan di puskesmas terbaru 2022 (Nakita.id/Shinta Dwi Ayu)

Pelayanan kesehatan kepada anak sekolah Rp9.500

Pelayanan Kesehatan Haji (Paket Pemeriksaan, Laboratorium, EKG, Vaksinasi dan Pelacakan) Rp10.000 - Rp75.000

Pelayanan Terapi Metadon Rp20.000

Pelayanan Sirkumsisi Rp250.000

Pelayanan Voluntary Counselling and Testing (VCT) pasien HIV / AIDS Rp20.000

Pelayanan Telemedicine Rp20.000

Pelayanan P3K Rp100.000 - Rp150.000

2. Pelayanan Tindakan Khusus

Tindakan medik

Berat : Pengambilan Kista Adherom, vasektomi, pengangkatan ganglion, lipoma, pemasangan dan pengambilan implant, jahit luka lebih dari 10, cryotherapy, Akupunktur Rp167.000

- Sedang : insisi abses, hordeolium, pemasangan/pengambilan implant, jahit luka 6 s/d 10, pasang nasogastric Tube (NGT), luka bakar lebih dari 10%, nebulizer, EKG, Akupressure, Pijat Bayi Rp111.000

- Ringan : Jahit luka 1 s/d 5, pasang kateter, pemasangan IUD, pengambilan IUD, tindakan papsmear, IVA (untuk warga luar kota Semarang), fisioterapi, luka bakar kurang dari 10%, Pasang Oksigen (O2) per 2 Jam Rp47.000

Baca Juga: Hore Bisa Hemat Biaya Berobat, Kolesterol yang Tadinya Kambuh Ternyata Dapat Teratasi Cuma dengan Minum Jus Penurun Kolesterol Paling Cepat Ini