Berikut Daftar Rincian Biaya Layanan Khusus Keluarga Berencana (KB) di Puskesmas, Terbaru 2022

By Kintan Nabila, Rabu, 21 September 2022 | 22:30 WIB
Biaya layanan Keluarga Berencana(KB) di puskesmas terbaru tahun 2022 (Nakita/Adel)

Cryo therapi 250.000

Konsul Reproduksi 10.000

Fiksasi Papsmear 25.000

Khusus untuk pasien BPJS tidak dipungut biaya.

3. Persyaratan berobat ke poli KB di Puskesmas

- Sudah mendaftar di loket pendaftaran

- Menunggu di ruang tunggu

- Mendapat pelayanan sesuai keluhan yang dibutuhkan

- Mengambil obat di depo farmasi

- Waktu tindakan 15 Menit tergantung jenis layanan dan jumlah antrian pasien

Nah Moms, berikut adalah daftar biaya layanan khusus Keluarga Berencana atau KB di puskesmas Buduran Jawa Timur.

Semoga bisa menjadi referensi saat berobat di poli KB puskesmas daerah sekitarnya.

Baca Juga: Daftar Pelayanan KIA di Puskesmas, Mulai dari Konseling Sampai Kelas Senam Ibu Hamil