Hal Penting Pemberian Obat Bayi, Perhatikan Agar Tidak Salah Ya Moms!

By Kirana Riyantika, Jumat, 23 September 2022 | 12:45 WIB
Orangtua wajib tahu hal penting dalam pemberian obat bayi (Nakita/Karmita)

Meski berasal dari bahan alami, Moms perlu memperlakukannya seperti obat pada umumnya.

Maksudnya, yaitu tetap memperhatikan dosis.

Jangan memberikan obat herbal terlalu banyak.

Ini termasuk obat herbal yang mengklaim bisa mengobati kolik, tumbuh gigi, dan gas.

7. Baca petunjuknya dengan cermat

Sebelum memberikan obat pada bayi penting untuk membaca petunjuk dengan sesksama.

Aturan praktis saat mengukur dosis berdasarkan rekomendasi berat badan.

Jika instruksi pada obat bertentangan dengan instruksi dokter, maka sebaiknya hubungi dokter dulu.

Ikuti petunjuk mengenai pengaturan waktu, pengocokan, dan pemberian dengan atau tanpa makanan.

8. Gunakan sebagaimana dimaksud

Hanya gunakan obat untuk indikasi yang tercantum pada label.

Kecuali atas rekomendasi dokter.

Jangan pula memberikan obat lebih lama dari yang ditentukan.

 Baca Juga: Rekomendasi Obat Bayi Alergi yang Aman, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya