6 Penyakit Kulit yang Banyak Terjadi saat Terkena Banjir, dan Cara Pencegahannya

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 28 September 2022 | 18:15 WIB
6 Penyakit Kulit yang Banyak Terjadi saat Terkena Banjir, dan Cara Pencegahannya (Nakita.id/Diah)

f. Kutu air

Penyakit kulit yang kerap mengintai saat banjir berikutnya adalah kutu air.

Terendam air banjir yang kotor juga dapat membuat Moms berisiko terkena kutu air.

Apalagi, bila kaki terendam cukup lama dan tanpa menggunakan pelindung kaki.

Selain itu, suhu udara yang cenderung lembap secara terus-menerus setiap malam pada saat banjir juga dapat membuat jamur berkembang lebih cepat, sehingga meningkatkan risiko terjadinya kutu air.

Cara pencegahan penyakit kulit saat banjir

Untuk mencegah penyakit kulit saat banjir caranya susah-susah gampang sebenarnya.

Pasalnya sulit untuk tubuh tidak terkena air kotor setiap hari.

Tapi Moms bisa mencegahnya dengan menggunakan sepatu boots, atau sepatu yang bisa membuat kaki tertutup dan air tidak bisa menembusnya.

Setelah berada di area banjir, sebaiknya Moms langsung mandi dengan air bersih.

Jangan lupa bersihkan area yang tadi terkena air kotor.

Untuk menghindari gigitan serangga, jangan lupa menggunakan lotion anti serangga.

Semoga membantu ya Moms!

Baca Juga: Ketahui Penyebab Penyakit Kulit Gatal, Berair dan Bernanah Serta Cara Tepat Mengobatinya