Kunci Jawaban Soal Uji Pemahaman Bagian: Pengenalan Konstitusi Halaman 75-76 PKN kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka

By Hanifa Qurrota A'yun, Rabu, 5 Oktober 2022 | 08:27 WIB
kunci jawaban soal PKN Kurikulum Merdeka kelas 10 SMA halaman 75-76 (Nakita.id/Kirana)

Nakita.id - Inilah referensi kunci jawaban soal PKN Kurikulum Merdeka Kelas 10 SMA Halaman 75-76.

Artikel ini akan menyuguhkan gambaran-gambaran jawaban soal yang bisa memudahkan belajar.

Para orangtua juga bisa menjadikannya referensi untuk belajar anak.

Dalam bab ini, siswa akan diminta untuk membahas soal pengenalan konstitusi.

Siswa juga akan diminta untuk menyebutkan beberapa pasal-pasal dalam undang-undang NRI tahun 1945 tentang penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.

Jika kamu membutuhkan referensi jawabannya, maka simak artikel ini!

Kunci Jawaban PKN Uji Pemahaman Halaman 75-76 Kelas 10 SMA

Uji Pemahaman Bagian 2 Unit 1

Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman kalian tentang unit ini, jawablah pertanyaan berikut!

a. Apa yang kalian ketahui tentang Konstitusi dan UUD NRI Tahun 1945?Jawaban:

Konstitusi adalah sebuah hukum dasar yang dijadikan landasan serta pegangan dalam penyelenggaraan suatu wilayah atau negara.

UUD (Undang-Undang Dasar) tahun 1945 adalah keseluruhan naskah yang terdiri dari pembukaan beserta pasal-pasalnya.

b. Sebutkan contoh-contoh pasal dan ayat dalam UUD NRI Tahun 1945 yang terkait langsung dengan kehidupan sehari-hari!

Jawaban:

Baca Juga: Jawaban Soal Nomor 3 dan 4 Latihan 5.1 Halaman 133 Buku Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka tentang Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear