Apa itu Bipolar? dr. Zaidul Akbar Punya Pengobatan yang Terbaik untuk Penderitanya, Salah Satunya Mandi Air Hujan

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 13 Oktober 2022 | 10:45 WIB
Apa itu bipolar? dr. Zaidul Akbar ternyata punya cara jitu mengatasinya. Salah satunya dengan mandi air hujan (Nakita.id/Naura)

- Sulit tidur atau disebut insomnia.

- Bangun lebih awal.

- Memiliki pikiran bunuh diri.

2. Fase Manik

Fase manik merupakan fase tertinggi dalam gangguan bipolar.

Dari fase depresi ke manik bisa berlangsung selama beberapa minggu atau bulan.

Gejala fase manik diantaranya:

- Merasa sangat senang atau gembira.

- Berbicara dengan sangat cepat.

- Merasa penuh dengan energi.

- Merasa diri sangat penting.

- Merasa penuh dengan ide-ide baru yang hebat dan memiliki rencana penting.

Baca Juga: Keluarga Mengaku Medina Zein Alami Bipolar Akut dan Dirawat di RSJ, Waspadai Gejala Bipolar yang Juga Bisa Dialami Anak-anak